InformasiBerikut 32 Negara Yang Akan Tampil di Piala Dunia 2018,ALLHERE
November 16, 2017
Berita Bola
,
Berita Bola Terbaru
,
Bola Indonesia
,
Dunia Bola
,
Kabar Bola
,
Liga Champions
,
Liga Indonesia
,
Liga Inggris
,
Liga Jerman
,
Liga Prancis
,
Liga Spanyol
,
Sepak Bola
,
Seputar Bola
Edit
Dunia Bola - Peru menjadi negara terakhir yang mendapat tiket ke Piala Dunia 2018. Kini lengkap sudah 32 Negara yang nantinya akan tampil di Piala Dunia 2018.
Peru menjadi wakil kelima CONMEBOL yang berangkat ke Rusia. Menyusul Brasil, Uruguay, Argentina, dan Kolombia.
Dari Zona Eropa, Denmark kemarin menjadi negara terakhir yang mengantongi tiket ke Rusia. UEFA total diwakili oleh 14 negara, termasuk juara bertahan Jerman dan kampiun 2010, Spanyol.
Sementara dari Asia akan diwakili oleh Iran, Jepang, Korea Selatan, Arab Saudi dan Australia.
Dari Benua Hitam, Afrika, ada Senegal, Maroko, Tunisia, Mesir, dan Nigeria. Dengan Amerika Serikat absen, CONCACAF akan mengandalkan Meksiko, Kosta Rika, serta Panama.
Berikut 32 Negara Yang Akan Tampil di Piala Dunia 2018
0 comments:
Posting Komentar